Pada posting ini saya akan membahas tentang cara menampilkan data berbentuk table dengan php dari table database secara dinamis, mungkin anda sudah sering mendengar bahkan anda bisa menampilkan data didalam database kemudian ditampilkan tabel dengan php, tapi masalahnya apakah table anda tidak mengalamin masalah ketika query diganti, misalnya ingin menampilkan attribut lain yang ingin ditampilkan? (^,^) mau tau supaya query diganti ganti tidak masalah dengan tablenya berikut kode penampilan table dinamis berdasarkan query :
contoh dibawah ini menggunakan 2 table yang ditampilkan jadi satu
contoh dibawah ini menggunakan 2 table yang ditampilkan jadi satu